Ejawantahan Malam

Sumber: media.nationalgeographic.co.id
Sang Bulan


Oleh Nurhalimah

Aku adalah pelita
Penguak gulita malam
Menyemburkan sinar
Menembus kegelapan
Semua terlihat
Tampak dengan jelas
Tabir-tabir menghilang
Yang ada hanyalah terang

Lumajang, 9 Juli 2018

Post a Comment

0 Comments